Menurut Rudolf Virchow sel berasal dari sel sebelumnya ( omni cellula et cellula ). Sel bereproduksi dengan cara membelah. Tiga pembelahan sel yaitu :
Pembelahan sel pada organisme uniselluler:
1. Amitosis
v Pembelahan secara langsung / tanpa fase-fase dan pembentukan kromosom.
v Sering disenut pembelahan biner karena menghasilkan sel 2 sel anakan.
v Dilakukan oleh makhluk hidup bersel satu ( protozoa , bakteri , alga biru ).
v Tujuan amitosis : untuk melestarikan jenisnya.
v Ciri-ciri pokok pada pembelahan amitosis:
o Terjadinya pembelahan materi genetic
o Muncul 2 materi genetic yang diikuti dengan pembelahan pada membrane plasma.
o Hasilnya berupa sel tubuh.
Pembelahan sel pada organisme multiselluler:
Ø Pembelahan sel pada organisme multiselluler umumnya bertujuan untuk regenerasi sel serta untuk pertumbuhan.
Ø Hasilnya berupa sel gamet.
Ø Berikut macam pembelahan sel pada organisme multiselluler:
NO | Perbedaan | Mitosis | Meiosis |
1 | Tujuan | Mempertahankan jumlah kromosom | Mengurangi jumlah kromosom |
Untuk pertumbuhan | Untuk pembentukan sel gamet | ||
2 | Jumlah kromosom | Diploid ( 2n ) | Haploid ( n ) |
3 | Jumlah sel anakan | 2 sel | 4 sel |
4 | Proses pembelahan | 1 kali | 2 kali |
5 | Sifat | identik | Berbeda |
6 | Terjadi | Sel tubuh | Sel gamet |
Ø Tahap- tahap reproduksi pada organisme multiselluler:
1. Reproduksi sel
2. Siklus sel
§ Interfase
· G1 = pertumbuhan primer
· S = sintesis DNA
· G2 = pembelahan sekunder
§ Pembelahan sel
· Profase
· Metaphase
· Anaphase
Tidak ada komentar:
Posting Komentar